Posts

Showing posts from July, 2016

Rintik Hujan dan Buku Tua dalam Sebuah Romansa Kehidupan

Rintik hujan, seakan menggelitik hati yang usang layaknya barang antik, yang selalu cantik, apabila dirawat oleh seorang bidadari cantik. Rintik hujan, seakan membawa sejuk kota ini yang semakin lama semakin terpuruk oleh cuaca dan suhu yang buruk, yang tak jarang menimbulkan batuk-batuk layaknya seorang atuk-atuk yang sedang meringkuk sambil terbungkuk memikul beratnya mangkuk dan periuk. Seolah mengingatkanku akan kejadian masa lalu yang bagiku hanyalah masalah lu yang selalu dipikirkan disetiap waktu. Seakan menjadi lembaran baru, tertumpah didalam buku yang penuh akan deru dan debu yang dibaca si kutu buku. Rintik hujan mengantarku pada kaleng cat tembok kosong yang sedang terpaku, menanti daku yang hendak membaca buku tua peninggalan ayahku di kala ia bujang dulu. Buku usang yang beliau beli seharga seribu lima ratus di era orde baru dulu, yang terbit pada tanggal 28 oktober 1978, bertepatan dengan 50 tahun lahirnya sumpah pemuda.Seolah membakar semangat ini dengan api ju

puisi, dengan judul: Sometimes

Terkadang... Ada tanya Yang tak mesti dipertanyakan Dan juga, Ada jawab Yang timbul dengan kata2 non-verbal Terkadang... Diam merupakan jawaban yang baik Mesti selalu menimbulkan tanya Bagi mereka yang butuh sebuah kepastian. Terkadang... Banyak kapal yang berlabuh dalam suatu dermaga Dan banyak juga yang ingin kapal tersebut tetap selalu ada disana Namun, kita tahu... Mengapa ia tetap pergi darinya Kerana sebuah dermaga Hanyalah tempat singgah semata kalau pun ada yang bersinggah lama Mungkin hanya seonggok kapal yang bisa berlayar lagi. Terkadang... Banyak raga yang ingin menikmati waktu dan tak sedikit yang berharap Agar waktu tersebut mengalir sangat deras Lalu meratapi kepergiannya. Terkadang... Tembok yang didambakan Tak lagi memberi rasa nyaman Bagi para penyandarnya. yang mengharuskan kita Agar bebas dari zona nyaman tersebut. Terkadang... Ada yang berharap Akan turun hujan diwilayahnya Tapi, takut akan suara gemuruh dari sang kilat

trik jitu mengurai kemacetan di simcity buildit tanpa biaya sepersen pun

Image
"Trik jitu mengurai kemacetan Di simcity BuildIt Tanpa biaya SEPERSENPUN", Wow!!! ya, bagi agan2 yang memiliki hobby bermain game strategi perencanaan pembangunan, mungkin ada kalanya mencoba game yang satu ini, yakni Simcity Buildit. Ya, game ini sangat cocok bagi anda yang bercita2 menjadi seorang major/walikota dilingkungan anda, yang mana pada game tersebut, kita diajarkan dengan berbagai macam simulasi suatu perkotaan yang tampak "real" yang selalu dipenuhi dengan permintaan suatu layanan kepada para penduduk setempat. Penasaran? Let's download this game in playstore and come on, try it! Bagi yang telah menjalani game ini dan memiliki banyak kendala dalam hal kemacetan jalan dan tak punya cukup uang untuk membuat jalan 4 lajur, adakala nya anda harus membaca thread ini, cekidot... 1. pantau terlebih dahulu, jalan mana yang terjadi kemacetan yang parah (ditandai dengan lajur berwarna merah) 2. Klik "buldoser jalan" (buldoser mera